BeritaAzam, Pekanbaru – Program Magister Ilmu Akuntansi Universitas Lancang Kuning (Unilak) Riau dilaunching, Rabu (07/08/2024). Program Magister Ilmu Akuntansi ini menjadi program studi (prodi) kedelapan di Sekolah Pascasarjana Unilak….
Bantu Peningkatan Pendidikan dan Riset Petani Sawit, Pascasarjana Unilak Jalin Kerjasama dengan APKASINDO
BeritaAzam.com, Pekanbaru – Dalam upaya untuk mempererat hubungan antara industri kelapa sawit dengan dunia pendidikan dan akademisi, Sekolah Pascasarjana Universitas Lancang Kuning Riau menjalin kerjasama dengan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW)…